Kadang banyak orang mengira bahwa rubiks hanya dianggap mainan anak-anak yang sepele. Tetapi jika mereka melakukannya belum tentu dapat menyelesaikan rubiks tersebut. Disini ada sepuluh top rank dunia yang berhasil menyelesaikan rubiks cube kurang dari 10 detik, yaitu:
1. Erik Akkersdijk dari Netherlands dapat menyelesaikan rubiks cube hanya dengan waktu 7,08 detik pada Czech Open 2008.
2. Harris Chan dari Canada dapat menyelesaikan rubiks cube hanya dengan waktu 7,33 detik pada Toronto Winter 2010.
3. Morten Arborg dari Norwegia dapat menyelesaikan rubiks cube hanya dengan waktu 7,83 detik pada Karlstad Open 2010.
4. Piti Pichedpan dari Thailand dapat menyelesaikan rubiks cube hanya dengan waktu 7,88 detik pada Malaysian Open 2009.
5. Tomasz Zolnowski dari Polandia dapat menyelesaikan rubiks cube hanya dengan waktu 7,91 detik pada Fuglsangpark Open 2009.
6. Mats Valk dari Netherlands dapat menyelesaikan rubiks cube hanya dengan waktu 8,13 detik pada Aachen Open.
7. Kittikorn Tangsucharitthum dari Thailand dapat menyelesaikan rubiks cube hanya dengan waktu 8,25 detik pada Thailand Open 2009.
0 komentar:
Posting Komentar