Unik 7
Fenomena api terjun yang terdapat di gugusan pegunungan Sierra Nevada, sebelah barat Danau Tahoe, memiliki ketinggian 2.000 kaki atau sekitar 600 meter.
Unik 7
Fenomena gelombang beku, fenomena ini terjadi di daerah Antartika. Penyebab utama terjadinya gelombang beku ini karena reaksi antara salju dengan kondisi di Antartika
Unik 7
Pancaran sinar biru (Bioluminescence) yang terjadi di danau Gippsland, Australia yang disebabkan oleh ganggang yang mempunyai sistem Bioluminescence.
Unik 7
Fenomena Ice Circle. Biasanya fenomena ini sering terjadi di daerah sungai yang meiliki arus yang lambat serta iklim yang dingin.
Unik 7
Fenomena pelangi api (Fire Rainbow), fenomena ini yang biasa disebut 'Busur Circumhorizon' terjadi akibat sinar matahari yang menembus awan yang berada di ketinggian yang cukup tinggi.
Kamis, 10 Mei 2012
7 Game paling aneh di dunia
Jumat, 15 Juli 2011
7 Sifat Seksual Wanita Lihat Dari Buah Kesukaannya
7 Karya Dari Pasir Yang Menakjubkan

Senin, 11 Juli 2011
7 Hewan Menggemparkan Dunia

Minggu, 10 Juli 2011
7 Artis Dunia Yang Menikahi Fansnya

7 Mesjid Unik Di Indonesia

7 Hacker Legendaris & Terbaik Di Dunia